Jumat, 13 Januari 2012

Bolu Ketan Hitam


Bahan A
- Telur 12 butir
- Gula Pasir 500 gr
- Vanilli 2 sachet


Bahan B
- 2 bungkus mentega (lelehkan)
- Tepung ketan hitan 500gr
- Susu bubuk


Cara membuat:
1. Kocok Bahan A sampai mengembang
2. Tambahkan Bahan B, lalu aduk sampai rata sampai merata
3. Masukkan adonan yang telah diaduk rata kedalam cetakkan yang telah diolesi mentega (agar tidak lengket)
4. Tutup dengan kain bersih agar uapnya tidak menetes pada bolu
5. Kukus kira-kira sampai 35-40 menit.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar