Bank adalah badan usaha yang menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk simpanan dan menyalurkannya ke masyarakat dalam bentuk kredit dan atau bentuk-bentuk lainnya dalam rangka meningkatkan taraf hidup rakyat banyak.
Kegiatan bank:
1. Menghimpun dana
2. Menyalurkan dana
3. Memberikan jasa-jasa bank
*) Dari segi fungsi:
1. Bank sentral
2. Bank umum
3. Bank perkreditan rakyat
-> Bank sentral : Bank Indonesia
- Lender of the last resort
- Bank sirkulasi (mengatur peredaran uang)
-> Bank umum : bertugas melayani seluruh jasa-jasa perbankan dan melayani segenap lapisan masyarakat
-> Bank komersil : - Bank umum devisa
- Bank umum non devisa
-> Bank perkreditan rakyat
Tidak ada produk giro dan kliring
^ Fungsi perbankan modern:
- Trust Function
- Insurance Function
- Credit Function
- Payment Function
- Cash Management Function
- Investment -> Deposito
Tidak ada komentar:
Posting Komentar